Dalam rangka memberikan jaminan dan kepastian penyelenggaraan pelayanan publik di Kota Surakarta yang transparan dan akuntabel serta efektif dan efisien, maka perlu disusun Standar Pelayanan Publik (SPP). Dokumen dapat diakses Read More
Berdasarkan munculnya Perda Kota Surakarta Nomor 14 Tahun 2023 tentang Retribusi Daerah, berlaku keputusan terbaru dan mencabut Perda Retribusi Daerah Nomor 5 Tahun 2016. Adapun yang berkaitan dengan Dinas Pemadam Read More
Untuk mendukung Sinergi Berantas Korupsi di Lingkungan ASN Kota Surakarta, telah dilaksanakan Penandatanganan Komitmen Bersama seluruh ASN Dinas Pemadam Kebakaran Surakarta pada Peringatan Hakordia 4 Desember 2023. Penandatangan Komitmen Bersama Read More
Mohon bantuan Bapak/Ibu/Saudara/i untuk meluangkan mengisi waktu survey Dinas Pemadam Kebakaran Kota Surakarta pada link berikut: Survey 2023 Atas waktu yang diluangkan, kami ucapkan terima kasih.
Dinas Pemadam Kebakaran kota surakarta melaksanakan Pendidikan dan Pelatihan untuk para aparatur damkar yang baru bergabung dengan Dinas Pemadam Kebakaran kota surakarta pada tahun 2022, dalam pendidikan dan pelatihan tingkat Read More
Dinas Pemadam Surakarta telah melaksanakan pemeriksaan rutin terhadap pasar di Surakarta pada 28-31 Januari 2022,antara lain: 1. Bangunharjo 2. Gading 3. Gedhe 4. Gilingan 5. Jebres 6. Klewer 7. Legi Read More
Berdasarkan surat permohonan dari BLK Surakarta telah dilaksanakan pemeriksaan dan uji coba terhadap alat proteksi kebakaran berupa: 1. Pompa pemadam kebakaran 2. Siamese connection 3. Box hidran out door,dan 4. Read More
Hari ini jumatĀ tanggal 28 januari 2022 Dinas Pemadam Kebakaran Kota Surakarta menyelenggarakan Diskusi Kelompok Terbatas (DKT) yang bertempat di Hotel SOLIA yosodipuro, Surakarta. Acara ini di hadiri oleh Kepala Read More
Melaporkan Kegiatan ops Dinas Pemadam Kebakaran Kota Surakarta, EVAKUASI SARANG TAWON pada : Hari : Senin Tanggal : 8 November 2021 Laporan Pukul : 17.00wib Mulai di tangani Pukul : Read More
Salam Damkar….. ijin Melaporkan Kegiatan PAM Bola kompetisi liga 2 tahun 2021 PSIM vs HIZBULWATHAN -menunjuk Surat Perintah penugasan sebagai berikut: 1.m Umar (Danru) 2.rangga (Driver) 3.eka buana (anggota) 4.antonius Read More